Bismillahirrohmanirrohiim
Edisi idul fitri 2019 By Friska
ARUBA Syar'i FAMILY SERIES
Tak terasa in sya Allah akan menyambut ramadan...
friskafashion mau melengkapi kebahagiaan Idul Fitri dengan launching edisi sarimbit keluarga.
Pake sarimbit atau seragaman di hari idul fitri? Seperti nya sudah menjadi kebutuhan yaa.. 😉
Karna dengan nuansa kebersamaan suasana lebaran terasa lebih berwarna, ceria,happy dan saat ajang foto keluarga pastinya hasil nya lebih oke yaa...
Aruba series ini cocok jadi pilihan keluarga 😍😍
Aruba series kami design dengan tema flower dan beauty, yakni aplikasi bordir bunga cantik yang akan mewakili suasana hangat keluarga
DETAIL
Mom & kid girl syari
Dress syari (1 set dress +khimar) cantik dengan detail jahitan kerut dan di beri bordir 3 baris bunga cantik.
Kualitas bordir dan jahitan rapih dan rapat.
Ujung lengan tumpuk kriwil 3 lapis, memberi kesan feminin banget dan ekslusive.
busui friendly (bukaan depan)
Furing kaos
Karet pinggang
Material full ceruty Baby doll original (tekstur lembut, jatuh, terbaik di kelas nya)
Khimar syari design 2 layer
Pet antem
Pola lancip memberi kesan langsing dan syari kekinian
Kemeja Dad & kid boy
(model sama)
Design krah kemeja, lengan pendek, dengan aksen list minimalis yang tentunya disukai para pria,kombinasi padu padan warna. Material Full Toyobo Fodu. Halus, adem dan Sangat nyaman di pakai.
5 warna Aruba series :
*Dusty pink
*Grey
*Navy
* Choco
* Lemon
Size pack
Mom :
S/M lingda 100cm / panjang 140cm
L/XL lingda 110cm /panjang 143 cm
Kid girl :
SM usia 4-6thn LD 75cm Panjang 105cm (on model)
LXL usia 7-9 thn LD 87cm Panjang 115cm
Kemeja AYAH dan Kid boy
Ayah :
M/L: LD : 114cm panjang: 70cm
XL : LD : 120cm panjang : 75cm
XXL: LD: 124cm Panjang : 75cm
Kid Boy:
S/M: LD : 85cm panjang: 55cm
L/XL : LD : 98cm panjang : 60cm
Noted
Untuk size xxl ayah dikenakan tambahan biaya Rp. 50.000 setelah diskon
Karna bordir cukup banyak dan pengerjaan rumit, kami Estimasi kan menjadi lebih lama agar hasil bisa maximal.
Semoga Allah memudahkan nya.. Aamiin
dp : 50 % fix no cancel
pelunasan setelah barang ready
Estimasi Ready
Kami open PO 2 tahap
Tahap 1 =
PO1 = 22 feb - 10 maret
Estimasi Ready tanggal minggu ke 3 April
PO2 = 11 maret - 30 maret
Estimasi Ready tanggal minggu ke 1 Mei
Selanjutnya kami akan menjual barang yg Ready saja.
Jadi pastikan po diawal
Harga
Retail
Mom : 550.000
Dad : 280.000
Kid girl : 500.000
Kid boy : 250.000
Reseller
Mom : 520.000
Dad : 250.000
Kids Girl : 470.000
Kids Boy : 220.000
#arubafamilyseriesbyfriska#sarimbitlebaran #sarimbitkeluarga #seragamkeluarga #lebaran2019#sarimbitidulfitriterbaru
#produsensarimbitkeluarga #produsergamis #gamissyari
#hijup#hijabers#hijabfashion#hijab #khimarmotif#khimarsyari#khimarinstan #reseller #onlineshop#bajuhijab#bajucewek #bajumuslim#bajusyari #hijabstyleindonesia# #produsenbusanadepok
#gamissyari#hijabers#hijabfashion#hijab#khimarsyari#bajumuslim #bajusyari#hijabstyleindonesia#hijabstyleindonesia#hijabsyari_id#friskafashion
Tidak ada komentar:
Posting Komentar